Ganti DNS dan Buka Situs Terblokir Ubuntu 14.04

7:55 AM

Caranya sebenarnya lumayan mudah, pertama buka terminal dan tulis:
sudo gedit /etc/dhcp/dhclient.conf

Setelah gedit terbuka, cari tulisan
#supersede domain-name "fugue.com home.vix.com";
#prepend domain-name-servers 127.0.0.1;

Setelah ketemu, kamu tinggal ganti menjadi:
supersede domain-name "google.com";
prepend domain-name-servers 8.8.8.8;

Daaaaannn, save. Oke, sekarang kamu sudah bisa membuka situs terblokir dengan Ubuntumu.
Selamat.




 

You Might Also Like

0 comments

Subscribe